Rabu, 11 November 2009

PERTUMBUHAN PENDUDUK DAN TINGKAT PENDIDIKAN

Negara kita merupakan salah satu Negara yang pertambahan penduduknya sangat cepat di dunia, dalam hal ini pertambahan penduduk sangat mempengaruhi tingkat pendidikan, makin banyak tingkat kelahiran maka akan dibutuhkan layanan pendidikan yang makin tinggi, jika kita bandingkan tingkat pendidikan dengan Negara-negara lain, Negara kita belum apa-apa, banyak anak-anak dinegara kita yang mengalami putus sekolah hal ini disebabkan karena factor ekonomi. Yang berperan aktif dalam menyelesaikan masalah pendidikan ini adalah Pemerintah, Pemerintah sabaiknya megganti Program Pendidikan di Negara kita, baik dalam bentuk materi maupun dalam bentuk fasilitas, sehingga dapat membantu orang-orang yang tidak mampu, misalnya memberikan pendidikan gratis bagi orang yang benar-benar yang tidak mampu, memberikan fasilitas-fasilitas kebutuhaan pendidikan misalnya buku dan alat-alat praktek

Tidak ada komentar:

Posting Komentar